Wales menempati kurang lebih sepersepuluh dari luas total Britania Raya, dengan luas sekitar 20,779 square kilometres (8,020sqmi).[2] Topografi Wales sebagian besar bergunung-gunung, cuma kawasan Wales Selatan yang kurang gunungnya dibandingkan dengan Wales Utara dan Tengah. Kawasan kependudukan dan perindustrian utama terletak di Wales Selatan, yang meliputi kota-kota di pesisir pantai seperti Cardiff, Swansea dan Newport, serta juga kawasan South Wales Valleys di sebelah utara kota-kota tersebut. Gunung-gunung tertinggi di Wales berada di Snowdonia, termasuk gunung Snowdon (Welsh: Yr Wyddfa), dengan ketinggian sekitar 1,085 metres (3,560ft) dan merupakan puncak tertinggi di Wales.[3] Terdapat 14 (atau 15) gunung di Wales yang tingginya mencapai 3.000 kaki (914 m). Gunung-gunung ini secara kolektif dikenal dengan sebutan Welsh 3000s. Wales memiliki garis pantai sepanjang lebih dari 1.200km (750 mil). Terdapat beberapa pulau yang lokasinya berdekatan dengan daratan Wales; yang terbesar adalah Anglesey (Ynys Môn) di barat laut.
Berapakah luas negara wales ?
Ground Truth Answers: 20,779 square kilometres20,779 square kilometres20,779 square kilometres
Prediction: